Dalam rangka memantau pelaksanaan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) yang didanai DIKTI tahun 2012, Universitas Diponegoro akan melaksanakan MONEV Internal bagi mahasiswa Universitas Diponegoro pada tanggal 31 Maret s.d. 1 April 2012 di Gedung FISIP UNDIP Kampus Tembalang.
Sehubungan dengan hal tersebut kepada mahasiswa penerima dana hibah PKM Dikti tahun 2012 untuk :
- Menyerahkan laporan kemajuan dan Log Book dalam bentuk hardcopy (2 eksemplar) dan softcopy presentasi ke bagian MINARIK paling lambat tanggal 22 Maret 2012